1 dari 5
Sejumlah pengunjung mengamati smartphone keluaran baru di pameran Indonesia Cellular Show (ICS) 2014 di JCC, Senayan, Jakarta, Kamis (5/6/2014). Pameran yang diikuti empat operator, enam belas vendor dan enam industri pendukung ini menargetkan 150 ribu pengunjung dengan total transaksi Rp 425 miliar dan dibuka hingga 8 Juni. Aktual/Tino Oktaviano













