“Beberapa warga Muslim keberatan atas pengubahan status bangunan tersebut menjadi gereja karena terdapat masjid yang sangat besar disampingnya,” kata salah seorang warga desa yang memberikan keterangan dengan syarat tidak disebutkan namanya.
“Terdapat hubungan sosial yang kuat antara umat Muslim dan Kristen di desa kami,” tambahnya.
ant
Artikel ini ditulis oleh:
Nebby