Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) meninjau gorong-gorong yang amblas di Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2014). Selain memantau kondisi jalan, Jokowi pun melihat kondisi saluran air dari Gedung Apartemen TB Simatupang tempat air meluap di deretan Gedung Pertamina dan Gedung Perkantoran Oleos. Aktual/Tino Oktaviano