1 dari 4
Seorang pengrajin menata tempe yang diproduksi di Bekasi, Jawa Barat (22/11/2014). Industri tempe di Bekasi tidak terpengaruh dengan kenaikan harga BBM. Setiap harinya, pengrajin memerlukan 150 kg kedelai menghasilkan 500 potong tempe, dan mendapat omzet Rp. 20-30 juta/bulan. AKTUAL/AZZI YUPHIKATAMA















