Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga Anies Baswedan didampingi istri Fery Farhati Ganis dan anak Mutiara Annisa Baswedan saat memberikan hak pilih pada Pemilihan Gubernur di TPS 28 Cilandak Barat, Jakarta, Rabu (19/4). Pilkada putaran kedua yang diikuti dua pasang cagub dan cawagub DKI Jakarta periode 2017–2022 digelar serentak di seluruh wilayah Jakarta. AKTUAL/Tino Oktaviano
Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga Anies Baswedan didampingi istri Fery Farhati Ganis dan anak Mutiara Annisa Baswedan saat memberikan hak pilih pada Pemilihan Gubernur di TPS 28 Cilandak Barat, Jakarta, Rabu (19/4). Pilkada putaran kedua yang diikuti dua pasang cagub dan cawagub DKI Jakarta periode 2017–2022 digelar serentak di seluruh wilayah Jakarta. AKTUAL/Tino Oktaviano

Jakarta, Aktual.com – Berikut hasil hitung cepat sementara versi Indikator Politik Indonesia:

Data masuk 85,25% sampai pukul 15.21 WIB

Pasangan Ahok-Djarot (42,29%)

Pasangan Anies-Sandi (57,71%)

Artikel ini ditulis oleh:

Arbie Marwan