ilustrasi

Bekasi, Aktual.com-Pada peringatan Hari Buruh (May Day) Senin 1 Mei 2017, sebanyak 5.000 buruh di Bekasi justru merayakannya dengan menggelar khataman Alquran bersama Nusantara Mengaji, bertempat di Masjid Baitul Mustofa Kawasan Industri MM2100 Cikarang Barat, Jumat 28 April 2017.

Tampak hadir pada kegiatan ini sejumlah tokoh nasional antara lain Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi M Hanif Dhakiri, Inisiator Nusantara Mengaji A Muhaimin Iskandar, dan Koordinator Nasional Nusantara Mengaji Jazilul Fawaid.

“Kerja itu penting tapi keberkahan lebih penting karena kehidupan kadang di atas kadang di bawah,” kata Hanif Dhakiri.

Hanif berharap, dengan kegiatan khataman ini, spiritual buruh menjadi kuat, karakternya mantap, dan lebih produktif.

Artikel ini ditulis oleh:

Bawaan Situs