1 dari 4
Direktur Riset Cirus Surveyors Group Kadek Dwita Apriani memaparkan hasil survei dan opini publik diantaranya kinerja DPR RI di Jakarta, Minggu (5/1/2014). Hasil survei menunjukkan 50 persen lebih masyarakat tidak puas dengan kinerja DPR RI. Aktual/Tino Oktaviano















