Manado, Aktual.com – Gempa magnitudo 4,0 mengguncang sekitar 157 kilometer arah Tenggara Tutuyan, Kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi Utara, pukul 21:11:26 WITA pada kedalaman 12 kilometer, Selasa (30/7).

“Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami dan hingga kini belum ada informasi terjadinya kerusakan atau dirasakan,” kata Staf Operasional Stasiun Geofisika Winangun Kota Manado, Indri.

Artikel ini ditulis oleh:

Antara
Arbie Marwan