Beranda Lensa Aktual Flash Photos Generali Indonesia Perkuat Dampak Sosial, Karyawan Bagikan Ilmu kepada Komunitas Ibu Profesional Flash Photos Generali Indonesia Perkuat Dampak Sosial, Karyawan Bagikan Ilmu kepada Komunitas Ibu Profesional 30 Mei 2024, 18:38 Tim global The Human Safety Net (THSN) Yves Carbonnelle selaku Global Engagement & Communication (kiri), Alan Barbieri selaku Head of Programmes (kedua kiri) bersama tim Generali Indonesia Rully Safari selaku Head of Human Capital (kedua kanan) yang didampingi oleh Windra Krismansyah selaku Head of Corporate Communications sekaligus Program Manager THSN Indonesia (kanan) dan Septi Peni Wulandani sebagai founder Komunitas Ibu Profesional (tengah) saat acara skilled volunteering yang menjadi bagian dari program THSN Indonesia, dimana Generali Indonesia mengajak partisipasi aktif para karyawan untuk terlibat dengan membagikan keterampilan atau skill kepada komunitas Ibu Profesional di kantor Generali Indonesia pada Kamis, (30/5/2024). Lebih dari sekedar memberikan bantuan sosial, PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia (“Generali Indonesia”) melalui gerakan The Human Safety Net Indonesia menitikberatkan pada dampak sosial dan pengembangan masyarakat secara berkelanjutan. Salah satunya adalah dengan program skilled volunteering, dimana Generali Indonesia mengajak partisipasi aktif para karyawan untuk terlibat dengan membagikan keterampilan atau skill kepada komunitas Ibu Profesional. Dihadiri oleh fasilitator-fasilitator dari beberapa wilayah jangkauan Komunitas Ibu Profesional di Indonesia, pada program ini, karyawan membagikan cara untuk memperkuat modul pelatihan bagi keluarga. Aktual/DOK GENERALI 1 dari 3 Tim global The Human Safety Net (THSN) Yves Carbonnelle selaku Global Engagement & Communication (ketiga kiri), Alan Barbieri selaku Head of Programmes (ketiga kanan) bersama tim Generali Indonesia Rully Safari selaku Head of Human Capital (kedua kanan) yang didampingi oleh Windra Krismansyah selaku Head of Corporate Communications sekaligus Program Manager THSN Indonesia (kanan) dan tim Komunitas Ibu Profesional Septi Peni Wulandani sebagai Founder (kedua kiri) didampingi oleh Ara Kusuma sebagai Partnership Consultant (kiri) saat acara skilled volunteering yang menjadi bagian dari program THSN Indonesia, dimana Generali Indonesia mengajak partisipasi aktif para karyawan untuk terlibat dengan membagikan keterampilan atau skill kepada komunitas Ibu Profesional di kantor Generali Indonesia. Lebih dari sekedar memberikan bantuan sosial, PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia (“Generali Indonesia”) melalui gerakan The Human Safety Net Indonesia menitikberatkan pada dampak sosial dan pengembangan masyarakat secara berkelanjutan. Dengan program skilled volunteering, dimana Generali Indonesia mengajak partisipasi aktif para karyawan untuk terlibat dengan membagikan keterampilan atau skill kepada komunitas Ibu Profesional. Artikel ini ditulis oleh:Tino Oktaviano ARTIKEL TERKAITDARI PENULIS Flash Photos Generali Indonesia Tingkatkan Layanan, Bisnis Employee Benefit Kian Melaju Flash Photos Investasi Kaya, Solusi Mudah untuk Handsfree Investing Flash Photos Bebas-Siti Target Raih Suara 50 Persen Lebih di Pilkada Polman Flash Photos Komisi III DPR RI, Fit And Proper Test Calon Ketua KPK Flash Photos Milad Pertama, Allianz Syariah Perkuat Perlindungan dan Kebaikan Flash Photos Seriuskah Penanganan Hukum di Rezim Prabowo? Masuk Selamat Datang! Masuk ke akun Anda nama pengguna kata sandi Anda Lupa kata sandi Anda? mendapatkan bantuan Disclaimer Pemulihan password Memulihkan kata sandi anda email Anda Sebuah kata sandi akan dikirimkan ke email Anda. TINGGALKAN KOMENTAR Batal membalasLogin untuk meninggalkan komentar CONNECT WITH US233,018FansSuka11,767PengikutMengikuti813PengikutMengikuti78,600PelangganBerlanggananBerita Lain OTT Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah, KPK Sita Uang Rp7 Miliar 25 November 2024, 06:28 BMKG: Seluruh Wilayah Jakarta Berpotensi Diguyur Hujan 25 November 2024, 07:36 Calon Ketua RW Cakung Barat Siap Sukseskan Program 1 Milyar RIDO 25 November 2024, 05:30