Presiden Direktur PT Aggreko Energy Services Indonesia, Andra Darmidjas (kanan) berbincang dengan Direktur Regional Aggreko untuk Asia Tenggara, Radhakrishnan Vismanathan disela pembukaan depo sekaligus pusat layanan pertama di Marunda saat peluncurannya di Jakarta, Jumat (9/12). Aggreko yang merupakan pemimpin global dalam penyediaan modular,pembangkit listrik mobile dan solusi produk yang serupa dengan dua unit bisnisnya yakni Rental solutions dan Power Solutions tersebut nantinya untuk depo di marunda akan melayani servis rutin dan pemeliharaan ,serta in depth diagnostic serta mampu menyediakan sampai dengan 80 MW rapid response ,daya listrik yang dapat diandalkan untuk industri termasuk utilitas,events,minyak dan gas,manufaktur,pertambangan dan konstruksi serta peralatan yang dibutuhkan dalam situasi darurat. AKTUAL/Eko S Hilman

Artikel ini ditulis oleh:

Eko S Hilman