“Bahkan sentimen tetapnya 7D-Repo Rate (suku bunga acuan) yang diperkirakan sebelumnya akan memberikan dampak positif juga tidak mampu mengangkat Rupiah,” jelas dia.
Untuk itu, kaya Reza, pelaku pasar tetap harus mewaspadai berbagai sentimen yang dapat kembali menahan potensi penguatan Rupiah.
“Diperkirakan support rupiah akan bergerak di kisaran 13.530. Sementara laju resisten rupiah masih akan di kisaram 13.510,” ujarnya.
(Busthomi)
Artikel ini ditulis oleh:
Andy Abdul Hamid