Pengaturan terbaru di Photo menjanjikan kemudahan untuk pengguna saat ingin mencari dan melihat foto maupun video di iPhone.
Perangkat untuk mengedit foto di iOS 13 juga akan berlaku untuk mengedit video.
3. Sign In with Apple
Layanan baru dari Apple ini akan mempermudah pengguna saat masuk ke situs dan aplikasi, mereka bisa masuk ke website dengan akun Apple ID. Apple menjamin kerahasiaan data pengguna karena mereka akan memberikan email secara acak saat Apple ID dikaitkan ke sebuah situs.
Pengguna memiliki opsi untuk tidak memberikan alamat email pribadi mereka dan memberikan email acak dari Apple saat sign in.
4. Maps
Apple memperbarui basis data untuk aplikasi Maps sehingga peta tersebut menawarkan data terkini tentang jalan, jalur pejalan kaki serta data-data lainnya untuk keperluan navigasi. Peta terbaru ini akan tersedia di AS pada akhir 2019 dan negara lainnya pada 2020.
Artikel ini ditulis oleh: