Ia juga mengimbau pengawas tempat pemungutan suara (TPS) untuk meminta pemilih tidak membawa telepon genggam ke bilik suara, karena dapat memicu praktik politik uang.
“Pemilih bisa mengambil gambar bukti coblosannya dan itu berpeluang untuk terjadi ‘money politic’ pascabayar. Jadi nyoblos dulu, ditunjukkan, lalu dibayar,” kata dia.
(Wisnu)
Artikel ini ditulis oleh:
Antara