Saat itu, pusat gempa Bumi berada pada 3,56 derajad Lintang Selatan-128,37 derajad Bujur Timur di bawah laut di kedalaman 10 kilometer serta terletak pada laut 28 kilometer arah timur laut Ambon.
Selain itu, gempa Bumi magnitudo 3,0 juga tercatat melanda Ambon, Maluku, pada Sabtu malam, pukul 23.43 WIB.
Pusat gempa Bumi saat itu berada pada 3,58 derajad Lintang Selatan-128,36 derajad Bujur Timur di bawah laut di kedalaman 10 km serta terletak di 26 kilometer arah timur laut Ambon.
Artikel ini ditulis oleh: