Dampak gempa bumi berdasarkan Peta Tingkat Guncangan (Shakemap BMKG) menunjukkan bahwa guncangan dirasakan di Bima, Lombok Utara II SIG-BMKG (IV MMI), Waingapu II SIG-BMKG (III-IV MMI), Mataram, Lombok Tengah, Kuta II SIG-BMKG (III MMI), Denpasar II SIG-BMKG (II-III MMI), Lombok Barat I SIG-BMKG (II MMI).

Pihaknya juga hingga saat ini belum ada laporan dampak kerusakan yang ditimbulkan akibat gempa bumi tersebut.

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid