Selain itu, kata dia, penanganan korupsi pada sektor swasta juga dibahas dalam pertemuan tersebut.

“Itu juga didiskusikan bagaimana mewadahi secara hukum di swasta, itu kan banyak korupsi di swasta. Misalnya, pabrik obat memfasilitasi dokter tertentu agar setiap ada pasien, obatnya itu. Itu kan melanggar undang-undang persaingan usaha,” tutur Mahfud.

Artikel ini ditulis oleh: