Tak kuat menahan sakit, Boni pun akhirnya menyudahi kehadirannya sebagai pembicara karena sesak sudah sampai ke dada sehingga menyebabkan oksigen ke kepala berkurang.
Ia pun menegaskan bahwa kondisinya saat program televisi tersebut bukan dikarenakan sakau, melainkan karena sakit yang dideritanya.
“Akhirnya saya minta berhenti. Jadi yang menghentikan acara di tengah jalan itu saya sendiri dan juga atas inisiatif kamerawati yang memperhatikan kondisi saya,” pungkasnya.
(Teuku Wildan A)
Artikel ini ditulis oleh:
Teuku Wildan
Eka