“Harus diakui permintaan kebutuhan pokok akan melonjak tajam jelang hari besar keagamaan khususnya di Kota Manado,” pungkasnya.

Saat ini harga beras di sentra perdagangan Kota Manado dan sekitarnya dikisaran Rp9.450 hingga Rp11 ribu per kilogram (kg), gula pasir Rp12.750 per kg, minyak goreng Rp12 ribu per kg, tepung terigu Rp9 ribu per kg.

Telur ayam Rp1.400 per butir, cabai rawit Rp50 ribu, bawang merah Rp46 ribu per kg, bawang putih Rp40 ribu per kg, tomat Rp13 ribu per kg.

Artikel ini ditulis oleh:

Antara