Aktivis yang tergabung dalam Lembaga Kajian Ekologi dan Konservasi Lahan Basah (Ecoton) memberikan tanda zat beracun yang terdapat pada limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) saat Kampanye Clean Up Timbunan B3 di Jawa Timur di depan Kantor Gubernur, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (12/5). Dalam aksinya mereka mendesak agar pemerintah mereformasi kebijakan tata kelola B3 di Jawa Timur terkait Perijinan transporter B3, Pemanfaatan B3, Pengelolaan B3 dan sanitary Lanfill B3 serta memberikan sanksi kepada pihak-pihak yang terlibat dalam pembiaran dan pelaku pelanggaran tata kelola B3. ANTARA FOTO/Zabur Karuru/foc/16.

Artikel ini ditulis oleh:

Antara