Mantan Dirut PT Pos Indonesia I Ketut Mardjana usai diperiksa KPK menutupi wajahnya dari incaran para awak media di gedung KPK, Jakarta, Senin (22/6/2015). Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemeriksaan mantan Direktur Utama PT Pos Indonesia, I Ketut Mardjana. Terkait dalam kasus dugaan korupsi proyek pengadaan paket elektronik Kartu Tanda Penduduk (e-KTP) tahun anggaran 2011-2012 di Kementerian Dalam Negeri.

Artikel ini ditulis oleh: