“Fenomena pasang air laut maksimum juga akan melanda di pesisir utara Jawa Timur yang terjadi pada pukul 21.00-24.00 WIB,” katanya.

Hal itu juga dapat berdampak pada terganggunya transportasi di sekitar pelabuhan dan pesisir, aktivitas petani garam dan perikanan darat, serta kegiatan bongkar muat di pelabuhan, sehingga masyarakat diimbau untuk selalu waspada dan siaga untuk mengantisipasi dampak dari pasang air laut maksimum tersebut.

ant

Artikel ini ditulis oleh:

Nebby