Menteri Eko sjak Astra Lanjutkan Membangun Indonesia dari Wilayah Terluar
PT Astra International Tbk diwakili oleh Direktur PT Astra International Tbk Widya Wiryawan (kiri) dan Head of Environment and Social Responsibility Division PT Astra International Tbk Riza Deliansyah (kanan) mendonasikan 2.000 pasang kacamata untuk Kabupaten Maluku Tenggara Barat yang diterima oleh Bupati Maluku Tenggara Barat Petrus Fatlolon (tengah). AKTUAL/HO
Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Republik Indonesia Eko Putro Sandjojo melakukan pemeriksaan darah di booth pengobatan gratis yang disediakan dalam acara Festival Kesehatan Inspirasi 60 Tahun Astra di Hotel Rinra Makassar, Sabtu (18/11). Acara Festival Kesehatan ini mendapatkan respon positif dari masyarakat Makassar yang dengan antusias mengikuti berbagai pengobatan dan pemeriksaan kesehatan serta periksa mata gratis. AKTUAL/HO
Penandatanganan MoU Program Corporate Social Responsibility dalam Pengembangan Desa dan Daerah Tertinggal antara Sekretaris Jenderal Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Anwar Sanusi (kedua kiri) dengan Head of Environment and Social Responsibility Division PT Astra International Tbk Riza Deliansyah (kedua kanan), disaksikan oleh Mendes PDTTRepublik Indonesia Eko Putro Sandjojo (kiri) dan Direktur PT Astra International Tbk Widya Wiryawan. AKTUAL/HO
PT Astra International Tbk diwakili oleh Direktur PT Astra International Tbk Widya Wiryawan (kiri) dan Head of Environment and Social Responsibility Division PT Astra International Tbk Riza Deliansyah (kanan) mendonasikan 2.000 pasang kacamata untuk Kabupaten Maluku Tenggara Barat yang diterima oleh Bupati Maluku Tenggara Barat Petrus Fatlolon (tengah). AKTUAL/HO
Walikota Makassar Ramadhan Pomanto (kedua kanan), Chief of Finance and Accounting PT Astra International Tbk Endro Wahyono (kiri) dan Koordinator Wilayah Grup Astra Makassar Suhardi (kanan) meninjau Bank Sampah yang ada di KBA Rappocini saat meresmikan Lorong Hijau dan Lorong Sehat di KBA, Makassar, Sabtu (18/11). AKTUAL/HO