Hanya saja yang menjadi catatan serius dalam riset itu bahwa makanan yang mengandung gluten tidak disarankan untuk orang yang memiliki penyakit celiac atau sensitif gluten.

“Celiac disease” adalah suatu keadaan di mana tubuh tidak dapat mencerna gluten yang terdapat dalam makanan.

Karena tidak bisa dicerna, tubuh akan memandang gluten sebagai ancaman dan kemudian memproduksi antibodi yang berbalik menyerang lapisan dinding usus halus, sehingga bisa menimbulkan pembengkakan dan kerusakan jaringan usus halus.

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid