“Jika data tingkat keyakinan konsumen AS dirilis lebih rendah dari perkiraan, dolar kemungkinan akan kembali tertekan,” katanya.

Ia menambahkan pelaku pasar juga masih dibayangi kekhawatiran terhadap perlambatan ekonomi Amerika Serikat akibat “shutdown” pemerintahan, sehingga pergerakan dolar AS relatif tertahan.
(

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid