Pemerintah mengeluarkan paket kebijakan ekonomi XVI sebagai upaya relaksasi kebijakan untuk ketahanan ekonomi nasional, target-target dari tiga poin utama paket kebijakan ekonomi XVI, dampak positif dari kebijakan pemberian tax holiday.

Pelonggaran DNI dan peningkatan devisa hasil ekspor, serta dampak jangka pendek dan jangka panjang kebijakan ini dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional, mengurangi defisit transaksi berjalan dan memperkuat nilai tukar rupiah.

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid