Dua pemuda saling serang dengan api sabut kelapa dalam tradisi "Mesabatan Api" atau perang api saat menyambut Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1938 di Desa Petulu, Gianyar, Bali, (8/3). Tradisi setahun sekali tersebut untuk menciptakan keharmonisan, menyucikan alam dan sekaligus untuk memupuk persaudaraan. ANTARA FOTO/Nyoman Budhiana/nz/16.

Artikel ini ditulis oleh:

Antara