Makasar, Aktual.co — Ketua Dewan Pendidikan Sulawesi Selatan. Adi Suriadi Culla sangat menyayangkan tingginya ketidakhadiran siswa dalam mengikut UN.

“Ironisnya terkadang sekolah tidak mengetahui penyebab siswanya tidak ikut UN,” ungkapnya kepada wartawan, Rabu (6/5).

Adi Suriadi Culla berharap agar instansi terkait dalam hal ini dinas pendidikan untuk segera melakukan perbaikan database peserta UN.

“Sudah dari dulu kami himbau. Tapi belum maksimal dilapangan,” tuturnya.

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid