“Sehingga monitoring dan enforcement lingkungan hidup semakin berwibawa dan efektif,” ungkapnya.

Namun RR menyesalkan dengan langkah telah diambil oleh Presiden Jokowi untuk permasalahan lingkungan hidup. “Sikap Jokowi yang menganggap penggabungan ini sebagai hal yang wajar sangat pantas disesalkan. Karena di negara-negara lain Kementerian Lingkungan Hidup berdiri sendiri, sehingga mereka bisa efektif jika terjadi pelanggaran,” katanya.

Artikel ini ditulis oleh: