Beranda Lensa Aktual Flash Photos Srikandi BTN Serukan Kesadaran Kesehatan atas Kanker Serviks Flash Photos Srikandi BTN Serukan Kesadaran Kesehatan atas Kanker Serviks 22 Desember 2023, 19:46 Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti (kiri) dan Kepala Kanwil II Bank BTN sekaligus sebagai Ketua Srikandi BTN, Iriska Dewayani (kanan) menyaksikan penyerahan plakat dari Wakil Direktur Utama Bank BTN, Oni Febriarto Rahardjo (kedua dari kiri) kepada dr Boy Abidin Sp.OG (kedua dari kanan) usai talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Dalam peringatan hari ibu, Srikandi BTN berkomitmen untuk memperkuat perannya sebagai pilar keluarga dan tetap sebagai garda depan dalam transformasi Bank BTN. Saat ini jumlah pegawai Srikandi Bank BTN adalah 46% dimana 19% diantaranya menduduki top managemen. Srikandi muda Bank BTN diharapkan menjadi game changer sekaligus champion di BTN. Aktual/TINO OKTAVIANO 1 dari 5 Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti (kedua kanan) saat talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti (tengah) berbincang dengan para ibu ibu usai talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti (tengah) berbincang dengan para ibu ibu usai talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti (kiri) berbincang dengan Wakil Direktur Utama Bank BTN, Oni Febriarto Rahardjo (kedua) usai talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Direktur Asset Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sekaligus pembina Srikandi BTN Elisabeth Novie Riswanti, Kepala Kanwil II Bank BTN sekaligus sebagai Ketua Srikandi BTN, Iriska Dewayani, Wakil Direktur Utama Bank BTN, Oni Febriarto Rahardjo dan dr Boy Abidin Sp.OG foto bersama usai talkshow Cervix Cancer Awareness pada acara peringatan hari Ibu di Bank BTN, Jumat (22/12). Artikel ini ditulis oleh:Tino OktavianoArbie Marwan ARTIKEL TERKAITDARI PENULIS Flash Photos Generali Indonesia Tingkatkan Layanan, Bisnis Employee Benefit Kian Melaju Flash Photos Investasi Kaya, Solusi Mudah untuk Handsfree Investing Flash Photos Bebas-Siti Target Raih Suara 50 Persen Lebih di Pilkada Polman Flash Photos Komisi III DPR RI, Fit And Proper Test Calon Ketua KPK Flash Photos Milad Pertama, Allianz Syariah Perkuat Perlindungan dan Kebaikan Flash Photos Seriuskah Penanganan Hukum di Rezim Prabowo? Masuk Selamat Datang! Masuk ke akun Anda nama pengguna kata sandi Anda Lupa kata sandi Anda? mendapatkan bantuan Disclaimer Pemulihan password Memulihkan kata sandi anda email Anda Sebuah kata sandi akan dikirimkan ke email Anda. TINGGALKAN KOMENTAR Batal membalasLogin untuk meninggalkan komentar CONNECT WITH US233,018FansSuka11,767PengikutMengikuti813PengikutMengikuti78,600PelangganBerlanggananBerita Lain Kementerian ATR/BPN Berhasil Merealisasikan Dua Lokasi Konsolidasi Tanah Vertikal 26 November 2024, 08:44 Kampanye Kotor Merajalela, Bawaslu Sulteng Dituding Jadi Penonton 26 November 2024, 14:32 Menteri PANRB Bahas Penguatan OTK BNPT 26 November 2024, 10:43 Menemukan Indonesia 26 November 2024, 08:24 Kemenkeu Jamin APBN Siap Dukung Produktivitas Pekerja 26 November 2024, 15:18