“Layanan damri ini sedang dijajaki dan nantinya bisa dikelola pemerintah melalui pihak perhubungan di daerah,” katanya.

Ia menambahkan, dalam pertemuan trilateral tersebut pemerintah Indonesia dan Timor Leste sama-sama berkomitmen untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah perbatasan negara.

“Dibahas juga berbagai persoalan yang seringkali muncul di wilayah perbatasan dan bersama-sama sudah berkomitmen agar tetap diselesaikan dengan diplomasi secara damai,” katanya.

ant

Artikel ini ditulis oleh:

Nebby