Arab Saudi telah memimpin koalisi campur-tangan militer Arab di Yaman sejak 2015 guna mendukung Pemerintah Presiden Abd-Rabbu Mansour Hadi, setelah gerilyawan Al-Houthi memaksanya hidup di pengasingan.

PBB telah memasukkan Yaman ke dalam daftar negara dengan krisis kemanusiaan paling serius di dunia, tempat tujuh juta warga Yaman berada di ambang kelaparan dan kolera telah mengakibatkan lebih dari 2.000 kematian.

Artikel ini ditulis oleh:

Antara