Distribusi tenaga dan torsi dari jantung pacu disalurkan melalui transmisi otomatis 6-speed SKYACTIV-DRIVE. Fitur G-Vectoring Control Plus (GVC Plus) merupakan pengembangan fitur GVC yang menjadi bagian teknologi SKYACTIV-VEHICLE DYNAMICS.

Di GIIAS 2019, PT EMI menampilkan Mazda2 R AT, Mazda3 Speed, Mazda6 Elite, CX-3, CX-5 ELITE, dan Mazda CX-9. Pada saat yang sama juga diperkenalkan Mazda MX-5 edisi ulang tahun ke-30 yang hanya dibuat 300 unit diseluruh dunia, dan hanya ada 3 unit di Indonesia.

Harga
All New Mazda3 Sedan Rp 538.800.000,-
All New Mazda3 Hatchback Rp 489.800.000,-
Mazda MX-5 AE Rp 928.800.000,-

Artikel ini ditulis oleh: