Limfoma mempengaruhi kerja kelenjar getah bening dan sistem limfatik yang berfungsi mengurangi kelebihan cairan dalam tubuh serta memproduksi sel imunitas.

Myeloma mempengaruhi sumsum tulang, dapat tumbuh di berbagai bagian tubuh yang punya sumsum tulang, misalnya tulang panggul dan tulang belakang. Myeloma sering disebut “multiple myeloma” karena bisa tumbuh di berbagai bagian pada saat bersamaan.

Artikel ini ditulis oleh:

Andy Abdul Hamid