1 dari 5

Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara Tbk (Persero) Nixon LP Napitupulu menyampaikan sambutan saat acara BTN Prioritas Economic Outlook Chinese New Year 2025 di Jakarta, Rabu (5/2).

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menyampaikan sambutan saat acara BTN Prioritas Economic Outlook Chinese New Year 2025 di Jakarta, Rabu (5/2).

Sektor perumahan dengan Program 3 Juta Rumah menjadi salah satu motor penggerak ekonomi tersebut, dengan BTN sebagai salah satu elemen penting dalam ekosistem perumahan.
Artikel ini ditulis oleh:
Tino Oktaviano