Upaya menjaga laut dilakukan oleh KKP mengusir pencuri ikan, menenggelamkan kapal para pencuri. Lalu, ketika para pencuri ikan sudah tenggelam, kini waktunya menjaga laut dari plastik.

“Pembuang sampah plastik ke lautan juga harus kita tenggelamkan,” kata Susi.

Jika penggunaan plastik sekali pakai tidak dikurangi dan dilarang, maka diperkirakan tahun 2040 laut Indonesia akan lebih banyak plastik dari pada ikan. Cilakanya jika plastik sudah memenuhi lautan, protein yang dimakan berasal dari plastik.

Artikel ini ditulis oleh: