18 April 2025

Headline

Beranda Headline
Featured posts
Komite juga menekankan bahwa jika ada pemerintah di negara-negara Muslim yang justru menghalangi proses bantuan, maka ketaatan kepada mereka gugur dalam konteks ini. “Tidak ada ketaatan kepada makhluk dalam kemaksiatan kepada Sang Pencipta,” tegas mereka, sembari menekankan bahwa menolong sesama Muslim yang tertindas lebih utama daripada menaati penguasa yang berpaling dari penderitaan umat.
Kementerian Perdagangan China pada Jumat (4/4) mengatakan telah mengajukan gugatan hukum kepada mekanisme penyelesaian sengketa Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) menyusul pengumuman Amerika Serikat pada Kamis (3/4) untuk mengenakan tarif timbal balik pada semua mitra dagang.
Jumlah korban meninggal akibat gempa bumi dahsyat yang mengguncang Myanmar pekan lalu sudah mencapai 3.301 orang, dengan 4.792 lainnya terluka dan 221 lainnya masih hilang, lapor China Central Television (CCTV) pada Jumat (4/4).
Plt Direktur Utama Pertamina Patra Niaga, Mars Ega Legowo Putra, dalam keterangannya di Jakarta pada Sabtu (29/3/2025), menjelaskan bahwa langkah ini merupakan bentuk apresiasi pemerintah dan Pertamina kepada masyarakat di momen spesial Lebaran.
Selama dua tahun berturut-turut, keriaan suasana Idul Fitri tak terlihat di Gaza. Ribuan keluarga masih mengungsi di tenda-tenda darurat, berduka karena kehilangan rumah dan orang-orang yang mereka cintai.
Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulawesi Tengah (Sulteng) mengatakan pernyataan dilontarkan Fuad Plered yang menghina tokoh pendiri Alkhairaat Sayyid Idrus bin Salim Al-Jufri atau Guru Tua dinilai dapat memecah kerukunan di tengah bulan Suci Ramadhan.

TERPOPULER

Berita Lain