3. Kamera yang aman untuk aktivitas air

Sebagian kawasan wisata Pulau Lombok adalah pantai. Karenanya, tidak heran jika banyak aktivitas dan olah raga air yang ditawarkan. Mulai dari diving, snorkeling, naik kano, dan aktivitas air lainnya. Saat menyelam, jangan lupa mengabadikan keindahan terumbu karang dan fauna laut lainnya, ya.

Agar hasil bidikan kamera Anda bagus meski di dalam air, Action Cam Rollei 410 bisa jadi pilihan. Kamera ini juga dilengkapi dengan waterproof casing yang tahan hingga kedalaman 40 meter di bawah permukaan laut. Momen liburan Anda dapat terekam dengan lebih sempurna, bukan?

4. Kamera yang dapat merekam seluruh momen liburan tanpa henti

Ketika asyik menikmati keindahan alam Lombok, terkadang Anda bisa lupa mengabadikan atau kehilangan momen yang tepat untuk membidikkan kamera. Oleh karenanya, merekam keseluruhan perjalanan Anda, bisa jadi alternatif.

Anda dapat menggunakan camcorder untuk merekam seluruh aktivitas liburan selama di Lombok. Pastikan baterai camcorder Anda tetap penuh, ya! Agar tidak ada momen yang terlewatkan.

5. Kamera yang dapat menangkap seluruh panorama dari ketinggian

DJI Spark Quadcopter Drone (Sumber: vektools.com.au)
Jangkauan tangan atau tripod yang terbatas, terkadang membuat hasil foto Anda kurang maksimal. Sudut pengambilan foto Anda pun jadi terbatas. Untuk mengatasi kondisi tersebut, Anda bisa menggunakan drone berkamera, seperti DJI Spark Quadcopter Drone.

Artikel ini ditulis oleh: