Selain itu, KPK juga mengidentifikasi ada beberapa jabatan yang kosong saat ini di Pemkab Kudus termasuk di antaranya jabatan setingkat eselon II atau jabatan di kepala dinas.

“Ini yang didalami lebih lanjut dalam proses pemeriksaan yang akan berjalan. Paling lama 24 jam kami sudah tentukan dari orang-orang yang diamankan itu. Jadi, hasilnya besok akan disampaikan di konferensi pers, peningkatan perkara ke penyidikan, misalnya, dan juga siapa saja pihak-pihak yang menjadi tersangka atau berstatus sebagai saksi terkait dengan perkara ini,” ucap Febri.

Artikel ini ditulis oleh: