Menteri Pertahanan dan Presiden Terpilih RI Prabowo Subianto bertemu Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim di Putrajaya, Kamis (4/4), dan membahas arah hubungan kedua negara serta perjalanan karier politik masing-masing.
Apakah laporan Komisi III DPR RI atas hasil uji kelayakan, fit and proper test, terhadap calon anggota Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban masa jabatan 2024-2029 tersebut dapat disetujui untuk ditetapkan?
Kalau pelantikan presiden rencananya sih di sana, IKN
Padang, Aktual.com - Komandan Lantamal (Danlantamal) II Padang Laksamana Pertama TNI Syufenri menyatakan Serda Pom Adan Aryan Marsal terancam hukuman mati atau pidana seumur hidup karena telah menghilangkan nyawa (membunuh) seorang warga sipil di Kota Sawahlunto pada akhir Desember 2022.
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto dijadwalkan bertemu dengan presiden China Xin Jinping di China dalam rangka membina hubungan bilateral, Senin (1/4), sore.
Jakarta, Aktual.com - Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman mengatakan pihaknya siap membubarkan diri jika gugatan praperadilan yang diajukan ke Pengadilan Negeri Jakarta memenuhi syarat untuk dilakukan penahanan terhadap Firli Bahuri oleh Polda Metro Jaya.


























